Pada tanggal 5, 6 dan 7 November 2024 FH Unila melaksanakan visitasi online dalam rangka akreditasi internasional oleh Foundation for International Business Administration Accreditation (FIBAA). Visitasi tersebut dilaksanakn selama tiga hari berturut turut. Terdapat tiga prodi di Fakultas Hukum yang melaksanakan akreditasi yaitu program S1, S2 dan S3. Tim Reviewer dari FIBAA melakukan berbagai […]
Fakultas Hukum Universitas Lampung menggelar Focus Group Discussion (FGD) revisi kurikulum pada Program Studi (Prodi) S1, kegiatan ini menjadi tuntutan yang harus dilakukan mengingat kemajuan di dunia pendidikan yang begitu pesat
Prof. Yun Zhao sebagai salah satu dosen asing yang aktif di FH Unila berasal dari Law Faculty, Hongkong University menyampaikan materi secara daring kepada mahasiswa kelas internasional.
Tujuan utama dari lokakarya semacam ini adalah untuk membahas hasil audit mutu internal yang telah dilakukan di FH Unila. Melalui analisis hasil audit, fakultas ini dapat mengidentifikasi area-area yang memerlukan perbaikan atau peningkatan dalam proses pendidikan, penelitian, dan layanan
Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) merupakan salah satu kegiatan wajib yang harus dilakukan suatu institusi/perguruan tinggi yang sudah atau baru mulai menerapkan (melaksanakan) Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI)
FH Unila menjalin kerja sama dengan Institut Arbiter Indonesia (IArbI). Penandatanganan kerja sama dilakukan di Fakultas Hukum, Universitas Lampung pada tanggal 15 November 2024.
Dekan FH Unila melepas sebelas orang mahasiswa Angkatan 2023 yang akan melakukan kunjungan ke Fakultas Undang-Undang, Universiti Sultan Zainal Abidin (UniSZA)
FH Unila melakukan kunjungan ke FH Universitas Tirtayasa (Untirta) dalam rangka implementasi Perjanjian Kerja Sama (PKS) yang telah dilakukan sejak tahun 2021
Pada tanggal 18 November 2024 telah dilaksanakan Studi Banding Fakultas Hukum Universitas Lmapung dengan Fakultas Ksehatan Masyarakat (FKM) Universitas Indonesia. Studi banding ini membahas terkait Predikat Zona Integritas Wilayah Bebas Korupsi (ZI-WBK) yang diraih oleh FKM UI. Kegiatan ini bertujuan untuk mempelajari ZI-WBK yang telah diterapkan oleh Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (FKM-UI) terutama terkait […]
i Progam Studi ilmu hukum FH Unila yang menjadi satu-satunya Program Studi di Unila sebagai peraih jurnal terakreditasi terbanyak dengan Raihan 9 Jurnal akreditasi nasional.
Fakultas Hukum Universitas Lampung berhasil meraih Juara Umum serta beberapa penghargaan bergengsi lainnya dalam National Mootcourt Competition Piala K.H. Ahmad Dahlan III Tahun 2024.