Buku Pedoman Magang MBKM FH Unila Tahun Ajaran 2022-2023

03/11/2022 | mbkm | 0

Email Contact: mbkmfh@fh.unila.ac.id

Mahasiswa Magang MBKM Instansi Sopian Sitepu and Partners berkunjung ke Rutan dan Polsek Sukadana, Lampung Timur

31/10/2022 | mbkm | 0

Bandar Lampung, 31 Oktober 2022. Pada kesempatan kali ini, Kantor Hukum Sopian Sitepu & Partners (SSP) mengajak Mahasiswa magang MBKM Batch III FH Unila berkunjung ke Rutan dan Polsek Sukadana Lampung Timur. Sebanyak 4 orang dari kantor hukum SSP ditugaskan untuk mengunjungi Rumah Tahanan (Rutan) Sukadana dan ke Polsek Sukadana yaitu Japriyanto Manalu, S.H., Deddyta […]

Mahasiswa Magang MBKM FH Unila ambil bagian dalam Peringatan Hari Sumpah Pemuda di Pengadilan Agama Tanjung Karang

28/10/2022 | mbkm | 0

Jumat, 28 Oktober 2022 Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan upacara Sumpah Pemuda di halaman kantor pengadilan Agama Tanjungkarang. Tema Hari Sumpah Pemuda di tahun 2022 ini adalah “Bersatu Bangun Bangsa”. Upacara ini dilaksanakan sebagaimana Intruksi sekretris Mahkamah Agung Republik Indonesia nomor 2462/SEK/HM.01.2/10/2022 tanggal 24 Oktober 2022 sebagai tindak lanjut dari Surat Edaran dari Menteri Pemuda dan […]

Seru! Mahasiswa Magang MBKM melaksanakan Laporan Kegiatan Harian dan FGD di PN Menggala Setiap Minggunya

28/10/2022 | mbkm | 0

Menggala, 28 Oktober 2022, Pukul 16.00 WIB Mahasiswa Magang MBKM FH Unila melaksanakan kegiatan pelaporan harian setiap minggunya di hari Jumat. Kegiatan laporan harian ini dimulai pada pukul 16.00 WIB di ruang Teleconference PN Menggala. Setiap mahasiswa yang magang di PN Menggala, akan mengikuti kegiatan ini. Hal ini adalah kebijakan dari pak Ketua PN Menggala, […]

Mahasiswa Magang MBKM di PN Menggala Mengikuti Sosialisasi E-Berpadu

28/10/2022 | mbkm | 0

Menggala, 28 Oktober 2022, Pukul 14.00 WIB Agenda lanjutan di Pengadilan Negeri Menggala (PN Menggala) adalah sosialisasi E-Berpadu (Elektronik Berkas Pidana Terpadu). Sosialisasi E-Berpadu ini disampaikan oleh Ansori Zulfika, S.H., M.H. selaku Panitera Muda bidang Pidana. E-Berpadu merupakan aplikasi berbasis web yang dapat digunakan untuk mempermudah proses integrasi pertukaran dokumen administrasi pidana antar aparat penegak […]

PN Menggala Menggelar Acara Maulid Nabi untuk Mempererat Solidaritas antar Sesama Pegawai PN Menggala

28/10/2022 | mbkm | 0

Menggala, 28 Oktober 2022 Setelah memperingati Upacara Hari Sumpah pemuda, Pengadilan Negeri Menggala (PN Menggala) juga memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 Hijriah. Agenda ini dilaksanakan pada pukul 10.00 WIB. Tema yang diusung pada acara ini adalah “Melalui Teladan Nabi Muhammad SAW Mari Kita Eratkan Solidaritas Antar Umat Beragama Dan Tingkatkan Rasa Persatuan Kesatuan Bangsa”. […]

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-94 di Pengadilan Negeri Gedong Tataan

28/10/2022 | mbkm | 0

Jum’at, 28 Oktober 2022 Peringatan Hari Sumpah Pemuda digelar di halaman kantor Pengadilan Negeri Gedong Tataan (PN Gedong Tataan). Peringatan ini diikuti oleh seluruh aparatur Pengadilan Negeri Gedong Tataan, unsur pimpinan, baik dari hakim, pejabat struktural dan fungsional, CPNS hingga para honorer Pengadilan dan Mahasiswa/i Magang MBKM Batch 3 Fakultas Hukum Universitas Lampung yang terdiri […]

PN Menggala Memperingati Hari Sumpah Pemuda: Mahasiswa Magang MBKM FH Unila Bangga Dilibatkan menjadi Petugas Upacara

28/10/2022 | mbkm | 0

Menggala, 28 Oktober 2022 Bertepatan dengan hari Sumpah Pemuda yang ke-94, Pengadilan Negeri Menggala (PN Menggala) melaksanakan upacara peringatan hari Sumpah Pemuda yang di hadiri oleh Ketua Pengadilan PN Menggala Jimmy Maruli Alfian, S.H., M.H., dan wakil ketua Ita Denie Setiyawaty, S.H., M.H., para Hakim PN Menggala, Panitera Pengganti, Staff dan Jajaran kepegawaian, serta Mahasiswa […]

Para Mahasiswa Magang MBKM Mengikuti Kegiatan Rutin Senam Pagi Mingguan di Kejaksaan Tinggi Lampung

21/10/2022 | mbkm | 0

Bandar Lampung, 21 Oktober 2022 Mahasiswa magang MBKM yang telah ditempatkan di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung, diikutsertakan dalam kegiatan rutin di instansi tersebut. Salah satu kegiatan rutin yang dilakukan setiap minggu oleh para pegawai Kejati Lampung yaitu melakukan senam pagi. Kegiatan tersebut dilakukan setiap hari Jumat yang dimulai pada pukul 07.30 s/d 08.30. Pelaksanaan kegiatan […]

HUT PN Gedong Tataan: Optimalisasi Peradilan Yang Modern Dalam Melayani”

21/10/2022 | mbkm | 0

21 oktober 2022 Memperingati HUT KE-4 Tahun, Pengadilan Negeri (PN Gedong Tataan dan Pengadilan Agama Gedong Tataan (PA Gedong Tataan), menggelar acara yang bertajuk “Optimalisasi Peradilan Yang Modern Dalam Melayani”. Acara tersebut diisi dengan kegiatan Bakti sosial Donor Darah, siraman rohani dan santunan kepada anak yatim piatu Dalam kegiatan pertama, yaitu Donor Darah ada banyak […]

Kepala Kejaksaan Negeri Bandar Lampung, Helmi, S.H., M.H., Menerima sekaligus Memberikan Arahan Kepada Para Mahasiswa Magang MBKM Batch 3 FH Unila

21/10/2022 | mbkm | 0

Bandar Lampung, Jumat 21 Oktober 2022 Fakultas Hukum Unila (FH Unila) yang diwakili oleh Panitia Magang Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), yaitu Agit Yogi Subandi, S.H., M.H., dan Dr. Fristia Berdian Tamza, S.H., M.H., dan beserta 5 mahasiswa yang akan ditempatkan di Kejaksaan Negeri (Kejari) Bandar Lampung, melakukan kunjungan sekaligus penyerahan mahasiswa ke Kejari […]

FOCUS GROUP DISCUSSION (FGD) MINGGUAN DI PN MENGGALA, HAKIM PEMBIMBING DAN MAHASISWA MENGANGKAT KASUS LESTI DAN RIZKY BILLAR

21/10/2022 | mbkm | 0

Menggala, 21 Oktober 2022 Perwakilan mahasiswa magang MBKM Batch 3, semester ganjil 2022-2023, yang terdiri dari lima mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Lampung (FH Unila) yakni Diana Sari, Fentin Istifaiyah, Gilang Ramadhan, Hilal Aidar, dan Wahyu Apria Ningrum serta dihadiri pula oleh perwakilan beberapa hakim pemimbing mahasiswa yakni Ibu Nur Wahyu Lestariningrum, SH. MH., Ibu Laksmi […]

Tautan External

Jurnal

Referensi

Fakultas Hukum
Universitas Lampung

Jln. Prof. Soemantri Brojonegoro No.1 Gedong Meneng Bandar Lampung, Indonesia 35145|
Telp :
FAX :
Email: humasfh@fh.unila.ac.id

id_IDIndonesian